Jenis-Jenis Gunung
Sharing Yaa
pada garis besar gunung terbagi menjadi 2, yaitu gunung berapi/aktif dan tidak aktif. Berdasar bentuknya dibagi menjadi :
1. Gunung berapi perisai (Gunung berapi lava) : seperti perisai
2. Gunung berapi strato
3. Gunung berapi maar : Gunung berapi yang meletus sekali dan segala aktivitas vulkanisme terhenti,yang tinggal hanya kawahnya saja.
1. Gunung berapi perisai (Gunung berapi lava) : seperti perisai
2. Gunung berapi strato
3. Gunung berapi maar : Gunung berapi yang meletus sekali dan segala aktivitas vulkanisme terhenti,yang tinggal hanya kawahnya saja.
* Macam dan tingkat pendakian gunung
1. Pendakian gunung bersalju (es)
2. Gunung batu.
keduanya mambutuhkan persiapan dan perlengkapan yang matang.menurut Club "Mountaineers", seatle Washington , dasar pembagian tingkat pendakian ada dua cara.
1. berdasar kesulitan teknis yang dihadapi ( Cass)
* Class 1 : lintas alam tanpa bantuan tangan
* Class 2 : dibutuhkan bantuan tangan .
* Class 3 : pendakian yang mudah memerlukan kaki dan tangan dalam mendaki. tali mungkin dibutuhkan oleh pemula.
* Class 4 : pendakian memerlukan tali pengaman
* Cass 5 : dibutihkan tali dan pengaman peralatan lain seperti : pito , runner , chocks dll
* Class 6 : mandaki dengan tali dengan peralatan bantuan sepenuhnya berpijak diatas paku tebing, memenjat rantai sling atau mengunakan stirupss
2. Berdasar semua faktor yang menentukan tingkat kesukaran dalam pendakian dan kewajiban yangharus dipenuhi dalam medan pendakian (grade)
* Grade I : bagian yang sukar dapat ditempuh dalam beberapa jam
* Grade II : bagian yang sukar ditempuh dalam setengah hari
* Grade III: bagian yang sukar ditempuh dalam sehari penuh
* Grade IV : bagian yang sukar ditempuh dalam sehari penuh dan memerlukan bantuan lereng lereng sempit untuk bisa naik
* Grade V : bagian yang sukar ditempuh dalam waktu 1,5-2,5 hari
* Grade VI : bagian yang sukar ditempuh dalam waktu 2 hari atau lebihdan dengan banyak sekali kesulitan.
0 komentar:
Posting Komentar